top of page
Search

Apakah Signage itu?

Updated: Apr 27, 2020

Signage atau papan informasi merupakan hal yang biasa kita temui di suatu tempat. Mungkin kamu tidak menyadari, namun dimana pun kamu berada pasti ada signage atau papan informasi. Sadar atau tidak kamu pasti banyak terbantu oleh adanya informasi yang terlihat jelas pada signage yang tertempel di berbagai tempat dan itulah fungsi dari signage, memberikan informasi mengenai arah, perintah dan sebagainya agar kamu tidak kesulitan jika ingin melakukan atau menuju sesuatu


Papan info atau signage sendiri dapat kamu lihat di jalan, mall, terminal atau tempat umum lainnya karena saat kamu berpergian ke suatu tempat tentunya akan membutuhkan informasi yang jelas agar tidak kebingunan mencari suatu lokasi atau tempat tertentu.


Source: Property of Fabrik Brands

Seiring waktu papan informasi atau signage ini dikembangkan secara digital yang saat ini disebut dengan Digital Signage. Digital signage adalah bentuk penyampaian informasi melalui media display elektronik yang dilakukan secara dinamis dan menarik. Dengan memanfaatkan teknologi LCD, LED dan plasma. Digital Signage Display dapat menyampaikan informasi secara satu maupun dua arah menggunakan teknologi interaktif.


Digital Signage by PT. Sentuh Digital Teknologi Indonesia
Source: Property of Sentuh Digital Signage Indonesia

Karena kebutuhan Digital Signage saat ini sangat berkembang dan membutuhkan waktu tayang yang panjang, maka SENTUH menggunakan industrial panel dalam produk Digital Signage agar waktu hidup media tersebut mencapai 50.000 jam atau setara dengan 5,7 tahun. Tentunya, jauh lebih lama dibanding menggunakan panel TV pada umumnya.

 
 
 

Comentários


Sentuh Digital Teknologi

Office I

PT. Sentuh Digital Teknologi

Cyber Building I, 6th floor
Jl. Kuningan Barat Raya No. 8

Jakarta Selatan - 12710

Indonesia

Telp : +62 21 520 9850

Fax : +62 21 520 9845

Contact us : marketing@sentuh.id

Service Center : service@sentuh.id

Sales I  : +62 878 7612 6776

Sales II : +62 812 2496 9113

Office II

PT. Sentuh Digital Teknologi 

Grand Slipi Tower, 48th floor

Jl. Letjend S Parman Kav. 22-24

Jakarta Barat - 11410

Indonesia

Manufature

PT. Sentuh Digital Teknologi 

BSD

Jl. Lengkong Gudang Timur IV No.51

Lengkong Gudang Timur, Kec. Serpong

Kota Tangerang Selatan, Banten - 15310

Indonesia

Partnership / Reseller E-Katalog

Mobile : +62 813 2208 5215

Email : sales@sentuh.id

  • Instagram
  • Facebook
  • Youtube
  • Linkedin
  • Whatsapp

©2019 by PT Sentuh Digital Teknologi. All Rights Reserved

bottom of page